Senin, 26 November 2012

Manfaat dari mendengar musik

Hello there.. blog ini bakal ngasih info tentang "Manfaat dari mendengar musik", sebagian orang pasti musik itu untuk hiburan. Ternyata musik juga bukan hanya hiburan semata. Mau tau? Check this out!!

1. Ningkatin suasana hati

Nah yang pertama ini bener banget nih, bagi yg sering galau sedih dan blabla.. Pasti denger lagu, favorit mereka masing-masing. Bagi yg lagi sedih paling sering play music yg genre-nya slow, blues. Tapi kalo mood nya lagi gembira genre-nya jazz, pop, hip hop, rock.

Kalian tau? Oleh seorang penelitian dari  McGill University Montreal, mengatakan bahwa mendengarkan musik bisa melepas hormon dopamin “Otak begitu rumit dalam membuat perasaan menjadi senang, sungguh tidak mengherankan bahwa penelitian menunjukkan bahwa pelepasan hormon dopamin berhubungan dengan rasa senang”.


2. Meredakan stres

Yap, kalo meredakan stres sih ini banget. 1 dari 4 orang yg mendengarkan musik lebih semangat dari sebelumnya. Pastinya bagi workaholic pusing mikirin ini-itu sampai bertele-tele, kalo denger musik otak akan terasa tenang dan fresh dari sebelumnya. Ga percaya? Silahkan coba :D

3. Pengobatan pasien

Ternyata pengobatan bukan hanya dengan obat racikan ataupun kapsul yg pahit. Melalui mendengar musik juga bisa. Waktu itu saya pernah melihat di "On the spot" ternyata ada orang yg koma yg cukup lumayan lama, seseorang menyalakan sebuah lagu dan ternyata pasien terbangun. Ajaib? Memang, itu sekilas info. Oke kembali ke topik. Dalam pengobatan ini dapat membuat si pasien menjadi relax, dan musik ternyata bisa menurunkan detak jantung atau menaikan ardenaline.

Dr. Williamson mengatakan bahwa “Musik sangat berguna bagi seseorang dimana ia sedang kehilangan kontrol diri”.

4. Fokus

Fokus? Bener nih fokus sambil dengerin lagu? Bagi pelajar pernah belajar sambil denger lagu? Naaaaaaahhh, biasanya sih kefokusan ini tergantung dari kitanya. Ada yg bisa berkonsentrasi ada yang tidak.

Oke readers ini sebuah infromasi bagi blogger. Sekian. Thanks. Enjoy! :D

-Pricillia Raihan


Tidak ada komentar:

Posting Komentar